Baihaqi meriwayatkan beserta sanadnya dari Abu Burdah ia berkata aku pernah duduk bersama Ibnu Ziyad dan bersamanya ada Abdullah bin Yazid radhiallahu anhuma lalu didatangkan lah kepala
beberapa orang hawarij,
setiap kali mereka membawa satu kepala aku berkata Pergilah ke neraka lalu Abdullah bin Yazid berkata kepadaku jangan kamu lakukan seperti itu wahai keponakanku, karena aku pernah mendengar Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam bersabda : siksaan atas umat ini akan terjadi didunia demikian dalam kitab ( Kanzul ummal bab 3 halaman 85 )
Diriwayatkan pula beserta sanadnya oleh Abu nu'aim dalam kitab hilyatul - Auliya bab 8 halaman 308 dari Abu Burdah dengan lafal yang sebagian besarnya sama dalam riwayatnya yang marfu' dengan lafal Sesungguhnya Allah menjadikan siksaan terhadap umat ini di dunia berupa pembunuhan
diriwayatkan pula beserta sanadnya oleh Thabrani dalam al-mu'jamul -kabir dan al-mu'jamush - shaghir secara ringkas , begitu pula dalam Al Muzammil - ausath para perawi dalam al-mu'jam al-kabir adalah perawi Kitab Shahih sebagaimana dikatakan oleh haitshami bab 7 halaman 225
menurut riwayat Thabrani dari Abu Burdah radhiallahu Anhu ia berkata : ketika keluar dari tempat ubaidullah Bin Ziyad aku melihatnya sedang menghukum seseorang dari kelompok khawarij dengan siksaan yang keras kemudian aku duduk bersama seseorang sahabat Nabi Shallallahu Alaihi Wa Sallam lalu ia berkata Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam bersabda Siksaan terhadap umat ini adalah dengan pedang ( haitsami bab 7 halaman 225) berkata para perawinya adalah perawi Kitab Shahih, wallahualam ...
Comments